Site icon Global English Pare

16 arah mata angin

16 Arah Mata Angin

Teman-teman sering berpetualang, camping atau menjelajah? tentu kalian bawa kompas kan. Benda ini tidak terlepas dari fungsingya sebagai penunjuk arah mata angin. Nah, sekarang kita akan membahas arah mata angin tapi sebagai topik belajar bahasa inggris, supaya wilayah jelajah kalian tidak mentok di perairan nusantara saja. Kuy dipantau!

Arah mata angin dalam bahasa inggris disebut sebagai the points of compass, ehm, sekarang jangan pakai lagi frase wind direction ya, kurang keren. Lihat tabel dibawah ini supaya lebih jelas ya!

NO ARAH MATA ANGIN KODE ARTI
1 North N Utara
2 North Northest NNE Utara timur laut
3 Northeast NE Timur laut
4 East north east ENE Timur timur laut
5 East E Timur
6 East southeast ESE Timur tenggara
7 Southeast SE Tenggara
8 South southeast SSE Timur tenggara
9 South S Selatan
10 South southwest SSW Selatan barat daya
11 Southwest SB Barat daya
12 West southwest WSW Barat barat daya
13 West W Barat
14 West nortwest WNW Barat barat laut
15 Nortwest NW Barat laut
16 Nort nortwest NNW Utara barat laut

 

Baca Juga : 4 skill yang diukur pada test IELTS

 

Sesudah tahu baiknya digunakan dalam kalimat supaya teman teman terbiasa untuk melafalkan arah mata angin. Nah, kalau untuk penggunaannya dalam speaking, kadang west, north, south, east dll bisa menjadi adjective, naoun atau adverb. Jadi mengenali mereka dalam contoh kalimat sangat membantu kita melancarkan speaking terkait direction. Perhatikan sentences berikut ini:

Semoga pengertian dan contoh-contoh diatas tentang arah mata angin bisa menambah ilmu teman-teman. semangat belajar bahasa inggris nya ya!

 

Exit mobile version