Recount text dan 3 jenisnya yang mesti dikuasai
A. Memahami Recount Text Pernah menuliskan pengalaman, atau kegiatan yang sudah terjadi kepada teman dan keluarga? Nah, kegiatan teman-teman menulis cerita tersebut sudah dikatakan menulis sebuah recount text. Jadi apa bedanya sama text narative, kan dia menceritakan juga? Tetap beda,…


